63+ McD 24 Jam Terdekat dari Lokasi Saya Sekarang

McD 24 Jam Terdekat dari Lokasi Saya – Siapa sih yang tak tahu McDonald? Perusahaan waralaba satu ini sudah menjamur di seantero dunia dengan menu unggulannya burger BigMac dan ayam goreng.

Memiliki banyak pilihan menu lezat, siapapun pasti kangen makan McDonald apalagi saat akhir pekan. Carilah McDonald 24 jam terdekat dari lokasimu dan tuntaskan hasratmu untuk menikmati aneka menunya yang lezat.

Simak artikel ini hingga akhir dan dapatkan informasi tentang cara mencari McD 24 jam terdekat dari lokasi saya.

Sekilas Tentang McDonald

Restoran Cepat Saji McDonald’s

McDonald merupakan restoran fast food atau makanan siap saji yang paling terkenal di dunia. Berdiri sejak tahun 1955 di California, Amerika Serikat, McDonald kini telah tersebar di lebih dari 100 negara, termasuk di Indonesia. Di tanah air, gerai McDonald sudah tersebar di hampir semua kota di Indonesia.

Menu andalan McDonald ialah ayam goreng dan burger BigMac yang rasanya fenomenal. Dipadukan dengan soft drink favorit, semua menu McDonald rasanya tak ada yang gagal.

McDonald telah menjadi restoran cepat saji favorit anak-anak di dunia sejak beberapa dekade. Selain menu burger dan ayam, kamu juga bisa menikmati menu lezat lainnya seperti kentang goreng, aneka varian es krim, hingga chicken nugget.

Baca Juga : 31+ Klinik Hewan Terdekat dari Lokasi Saya Buka 24 Jam

Kenapa Harus Ke McD 24 Jam Terdekat ?

Bagi kamu pecinta McDonald, tak perlu khawatir jika bepergian ke luar kota. Pasalnya, gerai McDonald sudah ada di hampir semua kota di Indonesia. Temukan McDonald terdekat dan segera nikmati menu favorit kamu.

Kenapa sih harus ke McDonald terdekat? Berikut ini beberapa alasannya:

1. Penyebaran Gerai McDonald sudah Merata

McDonald tersebar di seluruh penjuru tanah air, tak terkecuali di kota-kota kecil. Hingga saat ini sudah ada 268 restoran McDonald di nusantara. Jadi akan cukup mudah menemukan McDonald 24 jam terdekat dari lokasi saya.

2. Buka 24 Jam & Bisa Drive Thru

Selain menyediakan opsi dine in atau makan di tempat, McDonald 24 jam terdekat dari lokasi saya juga banyak yang sudah bisa drive thru.

Hal ini tentu sangat memudahkanmu yang ingin menikmati menu McDonald tanpa perlu turun dari kendaraan, sehingga sangat menghemat waktu dan tenaga.

3. Tersedia Promo Pembelian dengan Aplikasi

Selain bisa dibeli secara langsung di restoran, kamu juga bisa memesan menu McDonald melalui aplikasi food delivery.

Tak hanya praktis, dengan menggunakan aplikasi kamu juga berkesempatan mendapatkan voucher dan promo menarik.

4. Metode Pembayaran Lengkap

Tak perlu bingung soal metode pembayaran. McDonald menyediakan opsi pembayaran cashless/non tunai dengan dompet digital maupun kartu debit/kredit, serta pembayaran tunai

Daftar Harga Menu di McDonald

Selain rasanya yang lezat, harga menu di McDonald juga terbilang ekonomis dan merakyat. Berikut ini daftar harga menu rekomendasi McDonald yang selalu jadi favorit sepanjang masa.

Harga berikut ini belum termasuk pajak dan bisa berubah sewaktu-waktu.

  • Ayam Krispy & Spicy McDonal’s, harga Rp 32.000
  • French Fries, harga Rp 10.500
  • Chessburger, harga Rp 26.500
  • Happy Meal, harga Rp 35.500
  • Chicken Snack Wrap McD, harga Rp 17.000
  • McNuggets, harga Rp 26.000
  • Apple Pie, harga Rp 10.500
  • Varian Ice Cream Cone, harga Rp 5.900

Dari daftar menu rekomendasi di atas, manakah menu favorit kamu?

Cara Mencari McD 24 Jam Terdekat dari Lokasi Saya

Bagaimana cara mencari McD 24 Jam Terdekat dari lokasi saya? Berikut ini berbagai cara yang bisa kamu coba dan dijamin berhasil.

Baca Juga : 41+ Tempat Cuci Mobil Terdekat dari Lokasi Saya Buka 24 Jam

1. Lihat Rekomendasi McD 24 Jam Terdekat di Google Maps

Gunakan Google Maps untuk mencari McDonald terdekat, berikut ini langkah-langkahnya:

  • Buka aplikasi Google Maps.
  • Di menu utama, kamu akan melihat kolom pencarian.
  • Ketik kata kunci McDonald terdekat dari lokasi saya di kolom tersebut.

  • Tunggu beberapa saat hingga hasilnya keluar. Akan ada sejumlah informasi seperti alamat lengkap, ulasan, hingga foto lokasi.
  • Setelah itu, pilih salah satu hasil. Klik Rute, lalu klik Mulai untuk melihat petunjuk arah.

2. Tanyakan Lokasi McD 24 Jam Terdekat pada Kenalan atau orang Sekitar

Apabila kamu kurang mahir menggunakan Google Maps, cara tradisional ini sangat patut dicoba. Tanyakan pada orang sekitar tentang McD 24 jam terdekat dari lokasi saya. Bertanyalah dengan ramah dan sopan agar orang lain tak segan menjawab dengan rinci.

Berhubung McDonald adalah restoran waralaba yang sangat terkenal, siapapun pasti tahu lokasi persisnya. Namun sebaiknya hindari bertanya pada para lanjut usia (lansia) karena kecil kemungkinan mereka tahu tentang restoran cepat saji ini.

3. Cari Rute McDonald’s terdekat dengan Aplikasi WAZE

Selain Google Maps, Waze juga cukup populer terutama di kalangan milenial. Waze merupakan aplikasi pemetaan yang bekerja secara real time karena mengandalkan informasi yang dibagikan para penggunanya. Berikut cara mencari McD 24 jam terdekat dari lokasi saya:

  • Pasang aplikasi Waze, lakukan proses registrasi seperti biasa.
  • Setelah berhasil terpasang, buka aplikasi.
  • Di menu utama, akan ada kolom pencarian. Ketik Mcdonald 24 jam terdekat di kolom tersebut. Lalu klik cari.

  • Tunggu beberapa saat hingga muncul hasil pencarian.
  • Pilih salah satu alamat, lalu ikuti petunjuk arahnya dengan memilih opsi Route.

4. Temukan McD 24 Jam terdekat lewat Aplikasi McDonald’s

Sebagai restoran cepat saji terkenal dengan ribuan gerai di seluruh dunia, McDonald memberikan kemudahan pada para pelanggannya melalui aplikasi resmi.

Aplikasi tersebut bisa digunakan untuk memesan menu, menemukan restoran terdeka, dan masih banyak lagit. Di bawah ini langkah-langkah mencari McD 24 jam terdekat dari lokasi saya dengan aplikasi McDonald’s

  • Unduh aplikasi McDonald di Google Playstore, lalu instal dan lakukan registrasi dengan nomor HP.
  • Berikutnya, kamu akan masuk ke menu utama. Di bagian bawah menu ada opsi Restaurants, klik opsi tersebut.

  • Saat muncul pop up notifikasi untuk mengizinkan akses lokasi, klik Izinkan atau Allow.
  • Aplikasi akan menampilkan peta restoran McDonald terdekat berikut petunjuk arahnya.

5. Gunakan Google Seacrh

Google Search sangat andal untuk pencarian berbagai hal di internet. Saat kebingungan mencari alamat suatu lokasi, kamu hanya perlu membuka HP dan browser lalu akses Google.com.

  • Buka google.com dari browser yang biasa kamu pakai.
  • Di kolom pencarian Google, ketik kata kunci McD 24 jam terdekat dari lokasi saya.
  • Berikutnya, akan muncul hasil pencarian lengkap dengan ulasan, jam buka, dan alamat lengkap.
  • Jika hanya ingin melihat restoran yang buka 24 jam, pilih opsi Tempat Lainnya. Kemudian pilih opsi Filter di pojok kanan atas.
  • Pada opsi jam buka, pilih 24 jam. Lalu klik Terapkan.
  • Kini kamu hanya akan melihat hasil yang buka 24 jam.
  • Jika ingin melihat petunjuk arahnya, klik salah satu hasil lalu pilih opsi Rute. Kamu akan dialihkan ke Google Maps, kini saatnya memilih opsi Mulai dan ikuti petunjuk tersebut.

Petunjuk berwarna biru merupakan jalur utama. Terdapat pula petunjuk berwarna abu yang merupakan jalur alternatif.

6. Temukan McD Terdekat dari Lokasi Saya melalui Aplikasi Cari Aja

Mencari McD 24 jam terdekat dari lokasimu juga dapat kamu lakukan dengan mudah menggunakan aplikasi Cari aja, memiliki database yang besar dengan keakuratan pencarian dari lokasi kamu berada sekarang.

  • Pertama Unduh Aplikasi Cari Aja di perangkat kamu.
  • Daftar otomatis menggunakan akun google yang sudah terhubung.
  • Kemudian ketik kata kunci McDonald’s terdekat dari lokasi saya pada kolom pencarian.

  • Aplikasi cari aja akan menampilkan daftar pencarian terdekat dari lokasimu secara real time
  • Terakhir kamu tinggal memilih lokasi McD 24 Jam terdekat yang ingin kamu kunjungi.w

Rekomendasi McD Terdekat di Seluruh Kota Indonesia

Apabila belum menemukan McD 24 Jam terdekat yang sesuai dengan posisi kamu sekarang, mungkin kamu dapat melihat beberapa rekomendasinya dibawah ini.

McD 24 Jam Terdekat di Jabodetabek

McD 24 Jam Terdekat Alamat Jam Buka McD Call Center

McD 24 Jam di Jakarta Selatan

Jl. Mampang Prpt. Raya No.90, RW.3, Tegal Parang, Kec. Mampang Prpt., Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12790 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McD 24 Jam Depok Jl. Danau Sunter Barat No.36, Sunter Agung, Kec. Tj. Priok, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14350 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McD 24 Jam Tanggerang Jl. Palmerah Barat No.110, RT.8/RW.8, Palmerah, Kec. Palmerah, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11480 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McD 24 Jam Bekasi Jl. Panjang Arteri Klp. Dua Raya No.16, RW.2, Kb. Jeruk, Kec. Kb. Jeruk, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11530 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McD 24 Jam Bogor Jl. Kemang Raya No.10, Bangka, Kec. Mampang Prpt., Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12730 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045

McD 24 Jam Terdekat di Medan

McD 24 Jam Terdekat Alamat Jam Buka McD Call Center

McDonald’s Medan Sunggal

Jl. Gagak Hitam Jl. Arteri Ring Road, Sunggal, Kec. Medan Sunggal, Kota Medan, Sumatera Utara 20122 Setiap Hari Buka 24 Jam 08111927567
McDonald’s Sisingamangaraja Jl. Sisingamangaraja No.140, Ps. Merah Bar., Kec. Medan Kota, Kota Medan, Sumatera Utara 20213 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McDonald’s Plaza Milenium Plaza Millenium Medan Plaza Milenium, Jl. Kapten Muslim No.111, Dwi Kora, Kec. Medan Helvetia, Kota Medan, Sumatera Utara 20123 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McDonald’s Pancing Jl. Williem Iskandar, Indra Kasih, Kec. Medan Tembung, Kota Medan, Sumatera Utara 20371 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McDonald’s Medan Marelan MMR4+6FM, Rengas Pulau, Kec. Medan Marelan, Kota Medan, Sumatera Utara 20244 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045

McD 24 Jam Terdekat di Bandung

McD 24 Jam Terdekat Alamat Jam Buka Call Center McD

McDonald’s Cibiru

Jl. Raya Cipadung No.310, Cipadung Wetan, Kec. Panyileukan, Kota Bandung, Jawa Barat 40614 Setiap Hari Buka 24 Jam 02287836268
McDonald’s Cidadap Jl. Dr. Setiabudi No.86-87, Hegarmanah, Kec. Cidadap, Kota Bandung, Jawa Barat 40141 Setiap Hari Buka 24 Jam 08118005694
McDonald’s Podomoro Park Jl. Podomoro Boulevard Utara No.1, Lengkong, Kec. Bojongsoang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40287 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McDonald’s Bandung Buah Batu Jl. Buah Batu No.161, Turangga, Kec. Lengkong, Kota Bandung, Jawa Barat 40265 Setiap Hari Jam 06.00 AM -09.00 PM 08111927410
McDonald’s Simpang Dago Jl. Ir. H. Juanda No.181, Simpang, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40135 Setiap Hari Jam 06.00 AM -10.00 PM 08111927537

McD 24 Jam Terdekat di Bali

McD 24 Jam Terdekat Alamat Jam Buka Call Center McD

McDonald’s Sunset Star

Jl. Dewi Sri No.24, Legian, Kec. Kuta, Kabupaten Badung, Bali 80361 Setiap Hari Buka 24 Jam (0361) 8947522
McDonald’s Cokroaminoto Jl. Raya Denpasar – Gilimanuk No.421-433, Ubung Kaja, Kec. Denpasar Utara, Kota Denpasar, Bali 80116 Setiap Hari Buka 24 Jam 14045
McDonald’s Sesetan Jl. Raya Sesetan No.369, Sesetan, Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali 80223 Setiap Hari Buka 24 Jam (021) 14045
McDonald’s Simpang Dewa Simpang Dewa Ruci, Jl. Bypass Ngurah Rai No.168, Kuta, Kec. Kuta, Kabupaten Badung, Bali 80361 Setiap Hari Buka 24 Jam (0361) 8464510
McDonald’s Sanur Jl. Bypass Ngurah Rai No.109, Sanur, Bali, Kota Denpasar, Bali 80228 Setiap Hari Buka 24 Jam 08111927472

Penutup

McD 24 Jam Terdekat dari Lokasi Saya

Itu dia berbagai cara mencari McD 24 Jam Terdekat dari lokasi saya sekarang. Sebagai restoran waralaba besar, tak sulit untuk menemukan McDonald di berbagai kota.

Meskipun kamu baru pertama kalinya mengunjungi suatu kota dan sangat ingin makan menu favorit di McDonald, kamu tak akan kesulitan mencari lokasinya. Semua ini berkat teknologi yang memudahkan.

luxury89
tongtoto
agen89
cpgtoto
karirtoto
lotte4d
mcdbola
rumpitoto
situstogel88
tongtoto
rtp karirtoto
slot anti lag
BMW777
https://alumni.sunan-ampel.ac.id/komeng/
Exit mobile version